1. Leeteuk
mudah beradaptasi.
Senyumannya menandakan dia berjiwa sosial.
2. Heechul
memiliki kemampuan yang
mengagumkan dibidang yang digelutinya. Senyumannya menandakan dia optimis.
3. Yesung
Tenang, serius dan bijak.
Juga berjiwa sosial, murni dan jujur. Jelas terlihat dari sorot matanya.
4. Kangin
Cita citanya tinggi dan
berhati-hati dalam mewujudkannya terlihat dari bentuk matanya.
5. Shindong
Memiliki ego yang besar,
tapi bisa memaafkan dan melupakan dengan mudah. Terlihat dari bentuk alisnya.
6. Sungmin
Penuh keberuntungan dan
tidak mudah putus asa. Mudah bergaul. Sorot matanya saat memandangnya bisa
menjelaskannya.
7. Eunhyuk
Blak-blakan dan teguh
pendirian. Ekstrim saat emosi, sangat terlihat dari raut matanya.
8. Donghae
Mempesona orang lain
karena bakatnya berbahasa dan kepekaan yang kuat. Terlihat dari bentuk
bibirnya.
9. Siwon
Rapi, tenang, jujur dan
jarang marah. Bisa terlihat dari bentuk alisnya
10. Ryeowook
Peka dan peduli. Pekerja
yang keras kepala. Bisa dilihat dari senyumannya yang menawan.
11. Kyuhyun
Teguh dan jujur, setia
kawan, dikagumi banyak orang. Bisa dilihat dari garis matanya yang agak lentik.
Cr : E.L.F Super Junior Sapphire Blue Indonesia
Tidak ada komentar:
Posting Komentar